SURANTA SEMBIRING, S.P (2023) PERANAN LEMBAGA KEUANGAN CREDIT UNION RAYSIANTA TERHADAP PENINGKATAN PRODUKSI DAN KESEJAHTERAAN PETANI CABAI MERAH DI DESA RAYA KECAMATAN BERASTAGI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY BERASTAGI.
![]() |
Text
File 1 cover, pengesahan, pernyataan, daftar isi.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (1MB) |
![]() |
Text
file 2 abstrak1.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (216kB) |
![]() |
Text
File 3 bab I..pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (397kB) |
![]() |
Text
File 4 bab II..pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (518kB) |
![]() |
Text
File 5 BAB III- BAB V..pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (547kB) |
![]() |
Text
File 6 DAFTAR PUSTAKA..pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (339kB) |
![]() |
Text
File 7 LAMPIRAN..pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (2MB) |
Abstract
ABSTRAK Suranta Sembiring. Peranan Lembaga Keungan Credit Union Raysianta Terhadap Peningkatan Produksi Dan Kesejahteraan Petani Cabai Merah Di Desa Raya Kecamatan Berastagi. Dibimbing oleh Elvin Desi Martauli, S.Pt.,M.Si dan Sarah Gracia S.P., M.P. Peran koperasi adalah suatu peran badan usaha yang bekerja sama dengan masyarakat dalam meningkatkan taraf kehidupan petani yang lebih baik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana peranan lembaga keuangan credit union raysianta terhadap peningkatan produksi tanaman cabai merah dan mengetahui bagaimana peranan lembaga keuangan credit union raysianta terhadap kesejahteraan petani cabai merah. Penelitian ini dilaksanakan di Desa Raya, Kecamatan Berastagi, pada lembanga keuangan credit union raysianta yang merupakan penduduknya banyak yang berprofesi sebagai petani cabai merah. Sampel yang ditetapkan dengan metode sensus sampling, sehingga diperoleh 33 orang petani cabai merah. Selanjutnya teknik analisis data yang digunakan yakni uji validitas, uji reliabilitas dan skala yang digunakan untuk mengukur peranan lembanga keuangan credit union raysianta dalam upaya peningkatan produksi dan kesejahteraan petani cabai merah yaitu dengan skala likert. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1) Peranan lembaga keuangan Credit Union Raysianta terhadap peningkatan produksi petani cabai merah di Desa Raya, Kecamatan Berastagi, Kabupaten Karo berkreteria baik, dimana nilai dari indikator penyedia input usaha tani sebesar 76.7%, penyedia peralatan sebesar 83.4% dan penyedia informasi dan pendampingan sebesar 82.8%, 2) Peranan lembaga keuangan Credit Union Raysianta terhadap peningkatan kesejahteraan petani cabai merah di Desa Raya, Kecamatan Berastagi, Kabupaten Karo berkreteria baik, dimana nilai dari indikator penyedia input usaha tani sebesar 79.3%, penyedia peralatan sebesar 87,8% dan penyedia informasi dan pendampingan sebesar 75.5% Kata Kunci : Peranan CU Raysianta, Produksi, Kesejahteraan, Petani Cabai
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Keywords: Role of CU Raysianta, Production, Welfare, Chili Farmers |
Subjects: | 600 Technology and Applied Science > 630 Agriculture and Related Technologies |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Program Studi Agribisnis |
Depositing User: | SURANTA - SEMBIRING |
Date Deposited: | 06 Jul 2023 10:17 |
Last Modified: | 06 Jul 2023 10:17 |
URI: | http://portaluqb.ac.id:808/id/eprint/907 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |