PENGARUH MODEL KOOPERATIF MENGGUNAKAN MEDIA PUZZLE TERHADAP MINAT BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SD NEGERI PERCONTOHAN KABANJAHE TAHUN AJARAN 2023/2024

BR SIAGIAN KRISTINA, . (2024) PENGARUH MODEL KOOPERATIF MENGGUNAKAN MEDIA PUZZLE TERHADAP MINAT BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SD NEGERI PERCONTOHAN KABANJAHE TAHUN AJARAN 2023/2024. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY BERASTAGI.

[img] Text
File 1 - Sampul.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)
[img] Text
File 2 - Abstrak.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (712kB)
[img] Text
File 3 - BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (838kB)
[img] Text
File 4 - BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)
[img] Text
File 5 - BAB III, BAB IV dan BAB V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)
[img] Text
File 6 - Daftar Pustaka.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (610kB)
[img] Text
File 7 - Lampiran.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan pembelajaran, minat belajar siswa dan mengetahui minat belajar siswa setelah penerapan Model Pembelajaran Kooperatif menggunakan media Puzzle pada mata pelajaran IPA di kelas IV SD Negeri Percontohan Kabanjahe Tahun Ajaran 2023/2024. Jenis penelitian ini adalah penelitian Quasi eksperimen, yaitu penelitian yang bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh atau akibat dari sesuatu yang ditimbulkan pada subjek yaitu siswa. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh anggota kelas IV di SD Negeri Percontohan Kabanjahe Tahun Pelajaran 2023/2024 pada kelas eksperimen yaitu IV-a berjumlah 29 siswa dan pada kelas kontrol yaitu IV-b berjumlah 29 siswa. Teknik validasi instrumen penelitian yang digunakan adalah uji validitas, uji reliabilitas, uji daya pembeda soal dan uji tingkat kesukaran. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) Pembelajaran setelah penerapan model kooperatif menggunakan media Puzzle dengan materi Daur Hidup Hewan di kelas IV SD Negeri Percontohan Kabanjahe lebih efisien dan menyenangkan,tidak monoton. 2) Minat belajar siswa setelah penerapan model kooperatif menggunakan media Puzzle menjadi lebih signifikan 3) Ada pengaruh penerapan model kooperatif menggunakan media Puzzle terhadap Minat Belajar IPA Siswa dikelas IV SD Negeri Percontohan Kabanjahe pada T.A 2023/2024. Kata Kunci: Model Kooperatif, Media Puzzle, Minat Belajar IPA

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Cooperative Model, Puzzle Media, Interest in Learning Science
Subjects: 000 Generalities
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi PGSD
Depositing User: Kristina - Br Siagian
Date Deposited: 21 Jun 2024 02:44
Last Modified: 21 Jun 2024 02:44
URI: http://portaluqb.ac.id:808/id/eprint/1330

Actions (login required)

View Item View Item