RIZA DWINA BR GINTING, . (2024) PENGARUH MEDIA PAPAN PINTAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI PERKALIAN DAN PEMBAGIAN PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI PERCONTOHAN KABANJAHE T.A 2023/2024. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY BERASTAGI.
![]() |
Text
COVER.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (616kB) |
![]() |
Text
ABSTRAK.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (88kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (176kB) |
![]() |
Text
BAB II.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (361kB) |
![]() |
Text
BAB III-V.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (593kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (115kB) |
![]() |
Text
LAMPIRAN.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (2MB) |
Abstract
RIZA DWINA BR GINTING, NPM: 2015010119. “Pengaruh Media Papan Pintar Terhadap Hasil Belajar Matematika Materi Perkalian Dan Pembagian Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Percontohan Kabanjahe TA.2023/2024”. Beberapa penyebab rendahnya hasil belajar siswa tersebut adalah guru belum maksimal dalam memilih media pembelajaran yang tepat untuk pembelajaran Matematika. Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri Percontohan Kabanjahe, Jalan Kapten Selamat Ketaren Kabanjahe, Gung Negeri, Kecamatan Kabanjahe, Kabupaten Karo, Sumatera Utara. Waktu penelitian ini dilakukan pada bulan Desember 2023 pada semester ganjil tahun pelajaran 2023/2024. Jenis penelitian yang digunakan pada penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode quasi eksperimen dengan desain Pretest and Postest Control Group Desain. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV-B sebanyak 26 siswa dan IV-C sebanyak 30 siswa di SD Negeri Percontohan Kabanjahe tahun ajaran 2023/2024.Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan metode tes, dan dokumentasi. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji normalitas, uji homogenitas, dan uji hipotesis. Berdasarkan anlisis dan pengujian hipotesis penelitian yang dilakukan pada SDN Percontohan Kabanjahe dapat disimpulkan hasil belajar Matematika siswa yang diajar dengan media papan pintar di kelas IV-C (kelas eksperimen) memperoleh nilai rata-rata 86; hasil belajar Matematika siswa yang diajar tanpa media papan pintar di kelas IV-B (kelas Kontrol) memperoleh nilai rata-rata 78; oleh karena itu terdapat pengaruh yang signifikan penggunaan media papan pintar terhadap hasil belajar Matematika materi perkalian dan pembagian pada IV SD Negeri Percontohan Kabanjahe. Kata Kunci: Media Papan Pintar, Hasil Belajar Matematika
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Smart Board Media, Math Learning Outcomes |
Subjects: | 000 Generalities |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi PGSD |
Depositing User: | Riza Dwina Br Ginting |
Date Deposited: | 10 Jun 2024 03:47 |
Last Modified: | 10 Jun 2024 03:47 |
URI: | http://portaluqb.ac.id:808/id/eprint/1139 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |