PENGARUH FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL PEGAWAI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN KARO

SITI MARTA ULINA BR SEMBIRING, S.M (2022) PENGARUH FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL PEGAWAI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN KARO. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY BERASTAGI.

[img] Text
1. SAMPUL.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (207kB)
[img] Text
3. BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (431kB)
[img] Text
4. BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (423kB)
[img] Text
5. BAB III-V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)
[img] Text
6. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (301kB)
[img] Text
7. LAMPIRAN.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh faktor internal dan eksternal pegawai secara parsial dan simultan terhadap produktivitas kerja dan penelitian di Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Karo menggunakan instrumen kuesioner, populasinya adalah seluruh Pegawai Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Karo yang berjumlah 31 orang, dengan sampel sebanyak 31 responden karena teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu teknik sampel jenuh kemudian dilakukan analisis terhadap data yang diproleh dengan menggunakan analisis data meliputi uji validitas, uji realibilitas, uji normalitas, uji heterokedastisitas, dan uji multikolinearitas, analisis regresi linear berganda, pengujian hipotesis melalui uji t, uji F, serta uji koefisien determinasi (R2). Data-data telah memenuhi uji validitas, uji realibilitas dan uji asumsi klasik diolah sehingga menghasilkan persamaan regresi sebagai berikut: Y = 8.066 + 0.256 X1 + 0.198 X2. Nilai thitung > ttabel yaitu variabel faktor internal sebesar 2.600, variabel faktor eksternal sebesar 2.081, dan pengujian hipotesis menggunakan uji t menunjukkan bahwa variabel bebas (X1, X2) terbukti secara parsial mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap variabel terikat (Y). pengujian menggunakan uji F sebesar 24.460 > 2.95 menunjukkan bahwa variabel bebas (X1, X2) secara simultan mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap variabel terikat (Y). Angka Adjusted R Square sebesar 0.610 menunjukkan bahwa 61.0% variabel terikat (Y) dapat dijelaskan oleh kedua variabel bebas. Kata Kunci : Faktor Internal, Faktor Eksternal, Produktivitas Kerja

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Internal Factors, External Factors, Work Productivity
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 650 Management and Auxiliary Service
Divisions: Fakultas Sosial dan Hukum > Program Studi Manajemen
Depositing User: SITI MARTA ULINA BR SEMBIRING
Date Deposited: 30 Aug 2022 07:07
Last Modified: 30 Aug 2022 07:07
URI: http://portaluqb.ac.id:808/id/eprint/522

Actions (login required)

View Item View Item