BAHASAN GERAK BERIRAMA DI KELAS V SD NEGERI 044840 TALIMBARU TAHUN PELAJARAN 2020/2021

EDDY KALPINTA RAS TARIGAN, . (2021) BAHASAN GERAK BERIRAMA DI KELAS V SD NEGERI 044840 TALIMBARU TAHUN PELAJARAN 2020/2021. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY BERASTAGI.

[img] Text
SAMPUL .pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (100kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (250kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (490kB)
[img] Text
BAB III - BAB V .pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (839kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (142kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK EDDY KALPINTA RAS TARIGAN. NPM. 1715030004: MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE LATIHAN PADA MATA PELAJARAN PJOK POKOK BAHASAN GERAK BERIRAMA DI KELAS V SD NEGERI 044840 TALIMBARU TAHUN PELAJARAN 2020/2021. SKRIPSI, PROGRAM STUDI PENDIDIKAN OLAHRAGA, FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS QUALITY BERASTAGI. Masalah dalam penelitian adalah hasil belajar siswa pada pelajaran IPJOJK belum maksimal khususnya Pokok Bahasan Gerak Berirama. Penelitian dilakukan untuk mengetahui pelaksanaan pembelajaran, ketuntasan hasil belajar dan peningkatan hasil belajar siswa setelah menggunakan metode latihan pada mata pelajaran PJOK Pokok Bahasan Gerak Berirama di Kelas V SD Negeri 044840 Talimbaru Tahun Pelajaran 2020/2021. Sebagai subjek penelitian siswa kelas V SD Negeri 044840 Talimbaru Tahun Pelajaran 2020/2021 yang berjumlah 17 orang. Penelitian dilakukan dengan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan 2 siklus, dengan teknik pengumpulan data lembar observasi dan tes. Hasil analisis data siklus I dan siklus II, diperoleh aktivitas guru meningkat dari 59% menjadi 74.5%, aktivitas siswa meningkat dari 62 meningkat menjadi 76 ketuntasan belajar meningkat dari 64.70% menjadi 88.23% dan rata-rata hasil belajar meningkat dari nilai 66.17 menjadi 72.05 Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa pelaksanaan pembelajaran berkategori baik, dan hasil belajar siswa meningkat setelah menggunakan metode latihan pada mata pelajaran PJOK Pokok Bahasan Gerak Berirama di Kelas V SD Negeri 044840 Talimbaru Tahun Pelajaran 2020/2021.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Learning Outcomes, PJOK, Exercise Methods
Subjects: 300 Social Science
300 Social Science > 370 Education
300 Social Science > 370 Education > 371 Educational Institutions, Schools and Their Activities
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Olahraga
Depositing User: Eddy Kalpinta Ras Tarigan
Date Deposited: 29 Jan 2022 04:20
Last Modified: 29 Jan 2022 04:20
URI: http://portaluqb.ac.id:808/id/eprint/183

Actions (login required)

View Item View Item