IREN DAMAYANTI BR TARIGAN, . (2021) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA KELAS V SD NEGERI 040443 KABANJAHE. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY BERASTAGI.
![]() |
Text
SAMPUL .pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (1MB) |
![]() |
Text
ABSTRAK.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (98kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (243kB) |
![]() |
Text
BAB II.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (1MB) |
![]() |
Text
BAB III - BAB V .pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (1MB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (98kB) |
![]() |
Text
LAMPIRAN .pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (3MB) |
Abstract
Penelitian tindakan kelas secara umum bertujuan penelitian adalah untuk meningkatkan kualitas pembelajaran untuk peserta didik .Secara khusus bertujuan untuk: (1) Mendeskripsikan aktivitas peserta didik; (2) Mendeskripsikan pengelolaan pembelajaran oleh guru; dan (3) Mengetahui hasil belajar peserta didik yang mengacu pada kekreativitasan guru dalam membawa pembelajaran sehingga menimbulkan minat belajar siswa .Penelitian dilaksanakan dalam dua siklus, di mana masing-masing-masing siklus terdiri dari tahap perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Siklus I terdiri dari dua pertemuan (dua kali tatap muka), demikian pula halnya dengan Siklus II. Data aktivitas peserta didik digali dengan Lembar Pengamatan Aktivitas Peserta Didik, data Pengelolaan Pembelajaran oleh Guru digali dengan Lembar Pengamatan Pengelolaan Pembelajaran, sedangkan data hasil belajar peserta didik digali dengan Tes Hasil Belajar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Aktivitas peserta didik kelas V SD NEGERI 040443 Kabanjahe yang telah dilakukan guru pada materi pecahan dilihat dari siklus I dan II pada kategori BAIK; dan (3) Hasil belajar peserta didik kelas V SD NEGERI 040443 Kabanjahe setelah menggunakan media audio visual meningkat.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Learning Outcomes, Audio Visual Media |
Subjects: | 300 Social Science 300 Social Science > 306 Culture and Institutions 300 Social Science > 370 Education |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi PGSD |
Depositing User: | Iren Damayanti Br Tarigan |
Date Deposited: | 26 Jul 2021 08:13 |
Last Modified: | 26 Jul 2021 08:13 |
URI: | http://portaluqb.ac.id:808/id/eprint/159 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |