Miya Amanda Sembiring, . (2024) PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN POP-UP BOOK TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPAS KELAS IV SD TAHFIZH QUR’AN KARIMAH BERASTAGI T.A 2023. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY BERASTAGI.
![]() |
Text
SAMPUL.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (644kB) |
![]() |
Text
ABSTRAK.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (391kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (411kB) |
![]() |
Text
BAB II.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (391kB) |
![]() |
Text
BAB III - BAB V.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (716kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (294kB) |
![]() |
Text
LAMPIRAN.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (1MB) |
Abstract
MIYA AMANDA SEMBIRING, NPM: 2015010137. “Pengaruh Media Pembelajaran Pop-Up Book Terhadap Minat Belajar Siswa Pada Pembelajaran Ipas Kelas IV SD Tahfizh Qur’an Karimah Berastagi”. Minat belajar siswa yang rendah disebabkan karena siswa bersifat pasif dalam proses pembelajaran, guru masih menggunakan model dan media tanpa variasi sehingga timbul kebosanan pada diri siswa, siswa tidak bersemangat dalam mengikuti proses pembelajaran, belum maksimalnya minat belajar siswa pada mata pelajaran Ipas karena rendahnya perhatian siswa dalam mengikuti pembelajaran, dan media pembelajaran yang digunakan dalam penyampaian materi bersifat monoton mengakibatkan siswa kurang termotivasi untuk belajar. Penelitian di SD Tahfizh Qur’an Karimah Berastagi dilakukan untuk mengetahui pelaksanaan Penggunaan Media Pop-Up Book Terhadap Minat Belajar Siswa Pada Materi Bagian-bagian Tubuh Tumbuhan Dan Fungsinya di Kelas IV SD Tahfizh Qur’an Karimah Berastagi. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode quasi eksperimen dan pretest and posttest control group design. Sampel dalam penelitian ini adalah 50 siswa yang terdiri dari kelas IV-A 25 siswa dan IV-C 25 siswa. Test yang digunakan dalam penelitian ini yaitu test berbentuk pilihan ganda. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji normalitas data, uji homogenitas varians, dan uji independen antara dua faktor atau uji hipotesis. Berdasarkan perhitungan uji hipotesis dengan uji independen antara dua faktor untuk data kelas IV-C yang diajar dengan menggunakan media Pop-Up Book mendapat rata-rata nilai 82,4 dan kelas IV-A yang diajar tanpa menggunakan media Pop-up book mendapat rata-rata 79,6. Kesimpulan dari penelitian ini adalah penggunaan media Pop-up book berpengaruh Terhadap Minat Belajar Siswa Pada Materi Bagian-bagian Tubuh Tumbuhan Dan Fungsinya di Kelas IV SD Tahfizh Qur’an Karimah Berastagi.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pop-up book media, Interest in learning Ipas |
Subjects: | 000 Generalities |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi PGSD |
Depositing User: | Miya Amanda Sembiring |
Date Deposited: | 21 Jun 2024 03:21 |
Last Modified: | 21 Jun 2024 03:21 |
URI: | http://portaluqb.ac.id:808/id/eprint/1122 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |